CARA MEMBUAT ANIMASI MENGUNAKAN GOOGLE FOTO

loading...
× close

CARA MEMBUAT GAMBAR ANIMASI MENGUNAKAN GOOGLE FOTO

Foto adalah sebuah gambar yang mengandung nilai tersendiri baik dari warna maupun bentuk, foto sering kita gunakan untuk mengabadikan sebuah moment yang sangat menarik/penting dalam hidup kita, seperti saat liburan ke tempat yang indah atau saat kumpul bersama teman kita pasti melakukan yang namanya foto.

Pernah terfikirkan tidak olehmu membuat sebuah animasi di foto kamu sendiri agar foto lebih berkelas dan lebih menarik untuk dilihat.

Animasi foto adalah sebuah gambar yang lebih dari satu lalu digambungkan menjadi satu kesatuan dan terjadilah pergantian tampilan secara teratur terus menerus, baik gerak maupun warna.

Sebelum kamu membuat animasi foto yang perlu kamu perhatikan adalah animasi yang seperti apa yang akan kamu buat apakah ingin membuat animasi hanya berubah saja warnaya atau ingin membuat animasi slide foto atau animasi foto bergerak, siapkan bahanya sendiri.


  • ALAT DAN BAHAN
  • 1. Google foto Klik untuk mendownload

    2. Foto/gambar yang akan kamu buat.

    3. Udah itu saja bahanya.


  • CARA MEMBUATNYA
  • 1. Masuk ke Google Foto.

    2. Masuk ke folder album.

    3. Klik kanan pojok atas lalu tekan pilih.

    4. Pilih semua foto/gambar yang ingin kamu buat animasi. Lalu tekan tombol +.

    5. Kemudian klik animasi, dan tunggu proses selesai.

    6. Dan animasi karya kamu selesai..

    Hasilnya seperti dibawah ini

    Itu adalah cara paling mudah membuat animasi foto menggunakan Google Foto. tapi cara membuat animasi bukan hanya ini saja tapi masih banyak cara cara lainya diluarsana, Ada lebih 1001 cara membuat animasi foto baik menggunakan komputer, android ataupun java apapun caranya pasti hasilnya sama.

    Selalu berkreasi ber inovasi dengan kreatifitas adalah cara yang paling mudah membuat suatu hal menjadi nyata.

    Di komen, di share, di followe
    Postigan ini dilindungngi UDD © Hack cipta

    Komentar

    1. https://remown.blogspot.co.id/2017/09/cara-membuat-animasi-mengunakan-google.html?m=1


      BalasHapus

    Posting Komentar